Suluhjateng –Bos judi online Apin BK akhirnya berhasil di tangkap di Malaysia, hal itu dikatakan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Parbowo.
Kepada media, Kapolri menyatakan Apin Bk ditangkap di Malaysia, setelah pihaknya bekerjsama dengan Kepolisian Diraja Malaysia untuk bisa menangkap bandar judi online ini.
Kapolri mengatakan jika selanjutnya Apin BK akan dilakukan pemeriksaan oleh Bareskrim Polri.
Terlihat Apin BK juga sudah memakai baju oranye bertuliskan tahanan dan dikawal oleh polisi dengan senjata lengkap. ***
Artikel Terkait
Markas Judi Online Terbesar di Sumatera Digrebek Polisi
Bandar Judi Online Terbesar di Sumatera Ditangkap di Malaysia
Kapolri : Apin BK Ditangkap di Malaysia