Suluhjateng – Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemenristek) akan mengeluarkan aturan baru untuk seragam sekolah mulai SD, SMP, SMA tahun 2022.
Hal itu sesuai dengan Peraturan Mendikbudristek Nomor 50 tahun 2022 tentang Pakaian Seragam Sekolah Bagi Peserta Didik Jenjang Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah.
Hal itu merupakan perubahan aturan seragam sekolah yang tidak ada di Permendikbud sebelumnya yaitu Permendikbud Nomor 45 tahun 2014.
Ada 3 jenis seragam yang digunakan oleh siswa SD, SMP dan SMA sederajat nantinya sesuai dengan aturan baru tersebut.
Yaitu seragam Nasional, seragam Pramuka dan Pakaian Adat. Untuk pakaian adat, setiap daerah bisa menentukan sendiri pakaian adat yang sesuai dengan daerahnya. ***
Artikel Terkait
Siswa SMP di Malang Diduga Alami Perundungan
Banjir Jakarta Telan Korban Jiwa 3 Siswa MTsN 19 Jakarta Karena Bangunannya Roboh
Video Pelajar Acungkan Clurit Diunggah Ahmad Sahroni