Polisi Beberkan Alasan Lesti Datang ke Polres Metro Jakarta Selatan, Kangen Billar?

- Kamis, 13 Oktober 2022 | 20:46 WIB
Lesti Kejora ketika diam-diam menjenguk suami yang dilaporkannya, Rizky Billar. (Mohammad Alivio)
Lesti Kejora ketika diam-diam menjenguk suami yang dilaporkannya, Rizky Billar. (Mohammad Alivio)

Suluhjateng, JakartaLesti kejora datang ke Polres Metro Jakarta Selatan pada saat konferensi pers penahanan Rizky BIllar.

Namun, Lesti tidak memberikan sepatah kata pun kepada media terkait kedatangannya tersebut. Lesti langsung masuk ke Kantor Polres Metro dan naik ke lantai dua.

Terkait hal ini, Kasi Humas Polres Metro Jakarta Selatan, AKP Nurma Dewi memberikan alasan kedatangan Lesti ke Polres metro tersebut.

Nurma menyebut jika Lesti datang ke Polres Metri Jakarta Selatan adalah untuk menemui Suaminya, Rizky Billar.

“Saudari L (sengaja datang) untuk menemui suaminya (Rizky Billar),” ujarnya, Kamis 13 Oktober 2022.

Namun, Nurma tak mengungkap apa alasan dan tujuan pasti kedatangan Lesti ke Polres Jakarta Selatan bertemu Billar.

“Untuk sementara proses masib berlangsung kita tunggu saja. Saudari L dan R di atas menemui penyidik,” kata Nurma.***

Editor: Nanik Wahyuni

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Anak Pep Guardiola Ketahuan Suka Erling Haaland

Rabu, 19 Oktober 2022 | 22:57 WIB

Nikita Mirzani Tidak Boleh ke Luar Negeri

Sabtu, 15 Oktober 2022 | 05:43 WIB

Pemeriksaan Belum Selesai, Rizky Billar Ditahan?

Kamis, 13 Oktober 2022 | 12:23 WIB

Terpopuler

X